Langsung ke konten utama

Postingan

Unggulan

Refleksi Pramunka Oase 2020

Di term Pramuka Oase kali ini ada dua kegiatan yang menurutku berkesan saat latihan gabungan yaitu Olahraga Multilateral dan Workshop Videografi. Aku bukan orang yang suka olahraga, tapi aku merasa tubuhku jadi bugar setelah olahraga multilateral, walau melelahkan juga. Untuk workshop videografi, sebenarnya aku sudah beberapa kali membuat dan mengedit video berdurasi pendek seperti di Oase Media, tapi di workshop ini temanya bebas dan video yang dibuat teman-teman  dari kelompok lain lucu-lucu. Aku juga senang dengan video kelompoku. Sebenarnya di term ini aku sangat menanti-nanti kegiatan Wide Games, karena aku sudah pernah ikut kegiatan Running man di Monas dua tahun lalu. Aku rindu berkeliling kota bersama teman-teman naik kendaraan umum dan lari-larian di trotar. Kalau wabah Corona sudah mereda, kuharap Wide Games akan diadakan lagi. Sepertinya sera bila aku dan teman-teman penegak mencoba meng- organize  kegiatan seperti ini. Satu lagi, aku ingin ada  cooking club  di Klu

Postingan Terbaru

Tantangan Menuju Wide Games

Jurnal visit ke Art Jakarta

Jurnal visit WatchdoC

Hari Keempat & Kelima Eksplorasi - 19, 20 Juli 2018 

Hari Ketiga Eksplorasi -- 18 Juli 2018

Hari Kedua Eksplorasi -- 17 Juli 2018

Hari Pertama Eksplorasi -- 16 Juli 2018

F3 (minggu ke -6 Tumbuhan Pulau Rambut

D3 (Minggu ke-5) Satwa Pulau Rambut

Jurnal Memasak (2)